√ Lupa Password Internet Banking OCBC NISP? 4 Solusi Terbaik

Lupa Password Internet Banking OCBC NISP – Menjadi salah satu perbankan yang cukup berkembang pesat belakangan ini. OCBC NISP juga memiliki fasilitas kemudahan untuk membantu setiap nasabah dalam mengelola saldo di dalam rekening tabungan mereka.

Bahkan bukan hanya fasilitas mesin ATM yang sudah tersebar di hampir seluruh wilayah di tanah air. Fasilitas kemudahan akses rekening tabungannya juga dibuat lebih fleksible dengan di siapkannya layanan One Mobile OCBC NISP dan juga Internet banking OCBC NISP.

[toc]

Akan tetapi, untuk bisa mendapatkan fasilitas tersebut. Para nasabah diwajibkan untuk melakukan registrasi dan juga aktivasi di kantor cabang bank OCBC NISP. Tujuanya selain untuk mencocokan data kepemilikan rekening, juga untuk mendapatkan user id dan juga password.

Yang dimana user id dan password tersebut akan digunakan untuk login ke layanan internet banking OCBC NISP. Hanya saja terkadang kita mungkin lupa user id atau bahkan lupa password internet banking OCBC NISP tersebut ketika lama tidak menggunakannya.

Cara Mengatasi Lupa Password Internet Banking OCBC NISP

Tidak heran banyak sekali orang yang bertanya kepada kami tentang bagaimana solusi dan cara mengatasinya. Bagi kalian yang mungkin sedang mengalami masalah ini, sepertinya tepat sekali berada pada artikel ini. Karena sesuai judul, lupapin.com akan menjelasan beberapa cara-caranya.

Syarat Mengatasi Password OCBC NISP Lupa

Syarat Mengatasi Password OCBC NISP Lupa

Walau bisa dikatakan cara mengatasinya cukup mudah dan simple layaknya cara ganti PIN ATM OCBC NISP. Namun ada beberapa hal yang perlu diperhatikan. Salah satunya adalah syarat agar bisa mengatasi masalah lupa password internet banking OCBC NISP.

Adapun beberapa syarat yang harus dan wajib kalian siapkan ketika ingin membuka atau reset password internet banking OCBC NISP satu ini antara lain;

  1. Kartu identitas seperti KTP/Paspor/SIM yang masih aktif
  2. Buku rekening tabungan OCBC NISP yang terkait dengan akun internet banking
  3. Kartu ATM yang terkait dengan layanan internet banking OCBC NISP
  4. Kemudian nomor HP terdaftar dan harus aktif serta bisa menerima SMS masuk.

Silahkan sipakan beberapa persyaratan diatas agar kalian bisa dengan mudah melakukan reset password jika kalian sedang mengalami lupa password internet banking OCBC NISP.

Cara Mengatasi Lupa Password Internet Banking OCBC NISP

Setelah semua berkas persyaratan diatas telah kalian lengkapi, maka kalian bisa dengan mudah mengatasi masalah ini. Karena secara sistem, bank OCBC NISP menawarkan beberapa metode yang bisa kalian pakai sebagai solusi lupa password OCBC NISP.

Beberapa solusi yang bisa digunakan seperti memanfaatkan situs internet banking OCBC NISP, Mesin ATM OCBC NISP, Kantor Cabang dan juga Aplikasi One Mobile OCBC NISP. Untuk lebih jelasnya mengenai langklah-langkahnya, dapat kalian simak panduannya dibawah ini.

Lewat IB OCBC NISP

Lewat IB OCBC NISP
  • Buka situs https://www.ocbcnisp.com/id/Individu lewat browser PC atau HP.
  • Pada halaman utama silahkan klik lupa kata sandi.
  • Kemudian masukan 16 digit nomor kartu ATM terdaftar.
  • Setelah itu masukan juga nomor HP terdaftar di layanan internet banking.
  • Masukan tanggal lahir sesuai KTP.
  • Masukan kode captcha yang terlihat pada halaman tersebut dengan benar.
  • Masukan 6 digit PIN kartu ATM OCBC NISP dengan benar,
  • Password baru untuk layanan internet banking OCBC NISP akan dikirim ke nomor HP.

Via One Mobile OCBC NISP

Via One Mobile OCBC NISP
  • Buka aplikasi One Mobile OCBC NISP yang ada pada perangkat HP kalian.
  • Kemudian pada halaman utama silahkan pilih menu Masuk.
  • Input user id yang kalian punya.
  • Kemudian pilih menu Lupa Kata Sandi.
  • Masukan 16 digit nomor kartu ATM terkait.
  • Masukan Nomor HP terdaftar di layanan internet banking OCBC NISP.
  • Masukan tanggal lahir sesuai dengan KTP.
  • Input 6 digit PIN ATM OCBC NISP terkait.
  • Tunggu sampai password baru di kirim ke nomor HP terdaftar.

Pakai ATM OCBC NISP

Pakai ATM OCBC NISP
  • Masukan kartu ATM OCBC NISP kalian ke mesin ATM.
  • Pilih bahasa Indonesia lalu masukan 6 digit PIN ATM dengan benar.
  • Pada halaman utama silahkan pilih menu Lainnya.
  • Setelah itu pilih menu ADD / Daftar e-Banking.
  • Disini silahkan pilih menu Online Banking.
  • Kemudian lanjutkan dengan memilih menu Reset Password.
  • Pastikan stuk tercetak karena User ID dan Password Baru akan terdapat di dalam struk tersebut.

Kantor Bank OCBC NISP

Kantor Bank OCBC NISP
  • Siapkan berkas dokumen seperti kami sampaikan diatas.
  • Kunjungi kantor cabang bank OCBC NISP terdekat di daerah kalian.
  • Ambil nomor antrian untuk bertemu dengan customer service.
  • Isi formulir blokir atau reset Password – PIN layanan internet banking OCBC NISP.
  • Saat nomor antrian dipanggil, silahkan temui customer service dan katakan bahwa kalian lupa password internet banking OCBC NISP.
  • Serahkan berkas persyaratan untuk verifikasi data.
  • Jika benar dan sesuai, maka petugas customer service akan mengirimkan sebuah email ke alaman email terdaftar berisikan password baru yang bisa kalian gunakan.

FAQ

Bagaimana cara mengatasi lupa password internet banking OCBC NISP?

Kalian bisa melakukan reset password langsung di IB OCBC NISP, aplikasi One Mobile OCBC NISP, mesin ATM OCBC NISP, atau minta bantuan ke customer service di kantor bank.

Apakah password internet banking OCBC NISP sama dengan One Mobile OCBC NISP?

Sama, kalian bisa menggunakan user id dan password internet banking OCBC NISP untuk login ke aplikasi One Mobile.

Dari beberapa cara mengatasi lupa password internet banking OCBC NISP diatas, silahkan pilih salah satu metode yang menurut kalian bisa dengan mudah membantu kalian dalam mengatasi masalah ini.

Namun jika kalian tetap tidak bisa mengatasinya sendiri lewat beberapa metode yang lupapin.com sampaikan diatas, kami sarankan untuk segera mendatangi kantor cabang bank OCBC NISP terdekat yang ada di daerah kalian untuk meminta bantuak kepada petugas customer service.