Cara Ganti Password Wifi CBN – Internet memang sudah menjadi kebutuhan wajib bagi semua orang, terlebih untuk sekarang ini berbagai aktivitas dilakukan secara daring atau online. Untuk bisa memenuhi semua kebutuhan tersebut, anda bisa gunakan saja beberapa internet rumahan seperti CBN (Cyberindo Aditama)
Untuk berlangganan internet CBN sangat mudah sekali akan caranya, karena tidak jauh berbeda seperti Indihome, Biznet, First Media dan lainnya. Hampir semua internet rumahan menawarkan beberapa jenis paket internet yang bisa pilih sesuai dengan kebutuhan.
[toc]
Dengan berlangganan internet rumahan dapat menunjang semua aktivitas sehari-hari seperti mencari informasi, pekerjaan, bisnis dan lainnya. Namun pernahkah anda mengalami ketika sedang akes wifi CBN, lalu koneksi menjadi lelet? Hal ini biasanya terjadi karena banyak sekali user yang memakai wifi anda.
Untuk mengatasi permasalahan seperti tersebut, satu-satunya cara yang ampuh ialah merubah password Wifi CBN yang bisa dilakukan melalui IP Address router. Perusahaan yang bergerak di bidang layanan internet dan TV Kabel akan meminjamkan beberapa peralatan berupa router dan untuk jenis router yang digunakan terkadang berbeda-beda.
Panduan Lengkap Cara Ganti Password Wifi CBN
Cara ganti password wifi CBN dapat dikatakan memiliki proses yang mudah, setiap pengguna cukup tentukan saja jenis router seperti HUAWEI HG8245H5 dan alamat IP saja. Jika anda penasaran bagaimana caranya, maka dapat simak langsung saja ulasan dari Lupapin.com seperti dibawah ini.
Cara Ganti Password Wifi CBN
Time needed: 5 minutes
Cara mengganti Password WIFI CBN paling mudah menggunakan browser Chrome ataupun Mozilla. Bisa memakai laptop, komputer / pc dan HP Android.
- Buka Menu Browser Chrome, Firefox, Mozilla
Buka menu browser melalui perangkat PC yang sudah terkoneksi dengan internet CBN
- Masuk IP Address 192.168.1.1
Selanjutnya masukan saja alamat IP 192.168.1.1, lalu tekan enter
- Login Username CBN Inc CG6640E
Kemudian tinggal masukan Username : admin, kemudian password : admin, selanjutnya tekan login
- Pilih Menu Router Lalu Klik Wifi
Pada halaman selanjutnya silahkan klik Router lalu klik Security
- Pilih Menu Pre-Shared Key
Ketika sudah masuk di halaman selanjutnya, maka anda cukup klik saja menu Pre-Shared Key
- Silahkan Ganti Password Baru Wifi CBN
Langkah berikutnya cukup buat password baru anda, buatlah password dengan kombinasi angka, hurf kapital, huruf kecil dan lainnya.
- Selesai
Jika sudah mengganti password Wifi CBN dengan yang baru, maka selanjutnya cukup klik saja Save
Kumpulan Username dan Password Wifi CBN
Jika anda masih bingung mau menggunakan kombinasi password seperti apa agar tidak mudah diketahui, anda bisa gunakan saja beberapa rekomendasi kombinasi username dan password wifi CBN seperti dibawah ini.
1. Kombinasi angka, huruf kapital, huruf kecil seperti N0t4valibe, Buk4nWifiumum, notResp0nding
2. Anda juga bisa gunakan password dan username yang panjang, dalam arti panjang kombinasinya
3. Gunakan kata-kata yang unik dan tidak disangka oleh banyak orang seperti T4nyasendiri, hahahihihih, wakwau dan lainnya
Call Center CBN
Cara melakukan perubahan password wifi CBN memang memiliki langkah cukup mudah, kami yakin anda pasti bisa melakukannya sendiri. Apabila sudah mengikuti cara seperti diatas namun tak kunjung berhasil, maka anda bisa hubungi call center CBN 24 jam dengan nomor kontak 021 – 29964900. Dengan menghubungi call center, maka segala permasalahan yang dialami akan bisa diselesaikan.
Pertanyaan Seputar Ubah Password Wifi CBN
Bisa akses broswer Opera, Firefox, Mozilla
Bisa, caranya cukup buka IP Address saja
Biasanya terjadi karena anda salah memasukan Username atau Password, bisa diganti dengan username lainnya
Gunakan username dan password lain bawaan dari router atau modem
Seperti itulah informasi yang dapat Lupapin.com sampaikan kepada anda semua. Jika anda mengalami permasalahan atau pertanyaan tentang artikel diatas? dapat kontak kami atau lewat kolom komentar dibawah ini.